Minggu, 29 November 2009

Facial Nerve dan Masalah Bell's Palsy


Apa saraf wajah itu (nerve VII)?
Saraf wajah adalah saraf yang mengendalikan otot2 wajah.Hal ini memungkinkan untuk berekspresi,tersenyum, menangis dan mengedipkan mata.Cedera pada saraf wajah menyebabkan bencana sosial dan psikologis cacat fisik.Pengobatan mungkin memerlukan rehabilitasi yang luas artinya tidak mudah.

Apa gejala gejala saraf wajah ?
Masalah sarah wajah bisa mengakibatkan kelumpuhan otot wajah ataupun kelemahan otot wajah sehingga menyebabkan salah satu wajah terlihat miring.

Kondisi apa saja yang mempengaruhi saraf wajah?
Ada banyak penyebab gannguan saraf wajah antara lain:
1.Trauma; trauma kelahiran,patah tulang tengkorak,luka wajah,telingan tengah cedera.
2.Penyakit sistem saraf.Millard-Gubler sindrom
3.Infeksi dari telinga atau wajah (Ramsey-Hunt syndrome).
4.Metabolic diabete militus
5.Tumor; akustik neuroma
6.Bell's Palsy atau kelumpuhan saraf wajah

Pemeriksaan penunjang untuk pemeriksaan Hemifacial spasme adalah MRI.MRI sebagai modalitas unggul bisa mengetahui atau mendiagnosa letak atau kelainan saraf ke-7
 
Bagaimana membuat gambar MRI kasus Hemifacial spasme?
Yang pertama kita lakukan adalah membuat irisan rutin untuk Brain teknik yang meliputi T2W_TSE axial,coronal dan sagital,T1w_SE axial ditambah T2W_FLAIR dan DWI.

Selanjutnya buat irisan 3D teknik sejajar telinga T2 kalo di Philips disebut T2 DRIVE HR akan menghasilkan gambaran 3D slices 100 tanpa Gap.Kita juga bisa membuat irisan MPR dan data akuisis tadi bisa dilihat dari coronal dan sagital.

Ok teman2 radiografer kita sudah mngerti bagaimana membuat irisan 3D untuk hemifacial spasme



 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar